Sedih....
Sungguh adalah hal yang sangat menyedihkan ketika raga kita bertemu, tapi tidak begitu dengan jiwa kita.....
Dan lebih menyedihkan lagi, ketika jiwa kita tak lagi bertemu...begitupun dengan raga...
Tentang hati-hati yang semakin terpolar pada kutub-kutub yang berbeda....
Pada pilihan jalan yang kita pilih....pada suatu persimpangan...
betapapun aku tak ingin ada persimpangan itu...
Sedih...
sungguh sedih....
aku semakin kehilanganmu, sahabatku....
kehilangan...sesuatu yang mahal harganya....bahkan melebihi bumi dan seisinya...
Sungguh....
aku pun tak dapat menjamin apakah aku dan jalan yang kita pilih ini dulunya adalah lebih baik....
Aku mungkin lebih buruk....
Tapi, tetap saja adalah hal yang menyedihkan....ketika kita tak lagi berada dalam gerbong kereta yang sama....
Assalamu'alaikum,
ReplyDeletePermisi, saya ingin menitipkan award di blog ini..
http://afifahamatullah.wordpress.com/2011/02/15/award-award/
Semoga membawa kebaikan dan mengurangi kesedihan.. :)
wa'alaykumussalaam.....
ReplyDeletemakasiiih Fifaah..
syukran yaah...^^