Surga Berbagai Diskon

Salah satu entah itu kelebihan ataukah kekurangan berdomisili di jazirah arab ini adalah menyoal diskon. Hihi... Iya diskon! Sekali lagi, bisa jadi kelebihan. Bisa jadi kekurangan. Tergantung dari prespektif mana kita melihat dan menilainya. Hmm... diskon. Alias sale. Alias special offer. Sebelum kita cerita soal sale alias diskon yang spesifiknya di Jazirah Arab atau Saudi, mari kita cermati...
Read More

Hi Blog, Apa Kabar?

Serasa udah berabad-abad nda nengokin blog. Hi blog, apa kabar? Wahh sudah banyak sekali yaa sarang laba2nya? Debu yang menebal. Rumput di halaman yang sudah setinggi satu kaki. Duuhh sungguh sudah tak terawat yaa, Bloggie? Maap... cuma skedar mampir aja. Belum sempat bebersih... In syaa Allah aku kembali lg dg steam cleaner, vacuum cleaner yaa Beib.. buat bebersih dan manyiangan samak di blog iko......
Read More

ASI atau Sufor ya?

IAlhamdulillaah baby Aafiya almost 4 months... Barakallaahu fiik anak shalihah Bunda... Sehat-sehat terus yaa nak... Asi vs sufor jika dibandingkan menurutku bukanlah suatu komparasi yang serasi. Pokoknya beda bangeeett... Jika ditanya mana yg lebih baik? Jelas jawabannya adalah ASI. Tapi... akan ada kondisi di mana sufor lebih baik... Finally... Asi exlusif Aafiya failed. Setelah dengan pertimbangan...
Read More